Selamat Datang Saya Achmad Setiaji -Mencoba Berbagi Pengetahuan - Selamat Membaca

Sunday 1 December 2013

Kecepatan Cahaya

Kecepatan cahaya dalam sebuah ruang hampa udara didefinisikan saat ini pada 299.792.458 meter per detik (m/s)[1]atau 1.079.252.848,8 kilometer per jam (km/h) atau 186.282.4 mil per detik (mil/s) atau 670.616.629,38 mil per jam (mil/h), yang ditetapkan pada tahun 1975 dengan toleransi kesalahan sebesar 4×10−9. Pada tahun 1983, satuan meter didefinisikan kembali dalam Sistem Satuan Internasional (SI) kemudian ditetapkan pada 17th Conférence Générale des Poids et Mesures sebagai ... the length of the path travelled by light in vacuum during a time interval of 1⁄299.792.458 of a second, sehingga nilai konstanta c dalam meter per detik sekarang tetap tepat dalam definisi meter, sebagai jarak yang ditempuh oleh cahaya dalam ruang hampa pada 1⁄299.792.458 detik. 

coba buka ke :http://djunaedird.wordpress.com/2008/01/... 
kecepatan cahaya itu tidak tentu. jika di air = 225.000 km/s. 
di darat = 300.000km/s 


jadi semua jawabannya benar, intinya kecepatan cahaya = 300.000km/s Atau 300.000.000 m/s  karena sudah sering digunakan oleh orang-orang menjadi patokan dalam mengukur kecepatan cahaya. 

semoga membantu

No comments:

Post a Comment